Sorry for a little late coverage, Pinoy Idol 2008 telah memasuki babak 12 besar atau spektakuler show kalau menurut bahasanya Indonesian idol. 12 peserta yang telah terpilih di gala show ini siap berjuang habis-habisan untuk menunjukkan kemampuan terbaik mereka. Dengan tidak mengulur banyak waktu lagi, inilah review penampilan mereka masing-masing sesuai urutan tampil para peserta hari minggu kemarin.
Vote 01: Mae Flores – You Oughta Know (Alanis Morisette)
Mae benar benar tampil untuk menang, dengan aransemen yang pas, cewek satu ini membawakan lagu ini dengan sangat baik dan nyaris tanpa cela. Kualitas suara yang dihasilkannya pun sangat jelas dan terkontrol dengan baik. Salah satu penampilan juara minggu ini.
Score: 8/10
Vote 02: Penelope – Alone (Heart)
Wow… gue bisa membandingkan penampilan Penelope dengan saat juara American Idol Carrie Underwood menyanyikan lagu ini. Cewek satu ini juga udah bisa dibilang pro bangetz… penampilan juara abiss…
Score: 8/10
Vote 03: Robby Navaro – One Last Cry (Brian McKnight)
Robby kembali menunjukkan kepiawaian falsettonya dalam lagu ini. Dengan memilih lagu yang cukup punya tingkat kesulitan yang tinggi ini, sekali lagi Robby menunjukkan dirinya sebagai salah satu peserta cowok terkuat di kompetisi ini.
Score: 8/10
Vote 04: Kid Camaya – Ordinary People (John Legend)
Lumayan tapi cukup forgettable juga. Kid masih menunjukkan kualitas vokalnya yang jernih dan ber-power tapi selebih dari itu penampilannya minggu ini masih belum sekuat peserta yang telah tampil sebelumnya.
Score: 6/10
Vote 05: Jayanne Bautista – A Natural Woman (Aretha Franklin)
Jayanne membawakan lagu ini dengan cukup sexy.. Pas banget dan cukup menghangatkan suasana.
Score: 7/10
Vote 06: Gretchen Espina – Respect (Aretha Franklin)
Sebenarnya ini adalah pemilihan lagu yang cukup baik buat Gretchen, tapi kenapa yah masih terkesan agak biasa aja dan forgettable.
Score: 5/10
Vote 07: Sue Ellen – Survivor (Destiny’s Child)
Suara Sue sebenarnya cukup berkarakter, penampilannya minggu ini juga cukup menunjukkan peningkatan dari minggu minggu workshop kemarin. Sue tampaknya masih harus memperbaiki geraknya diatas panggung yang masih terlihat agak kaku sedikit.
Score: 5/10
Vote 08: Ram Chavez – With Arms Wide Open (Creed)
Ram kembali dengan penampilan yang rock abis… pemilihan lagu yang cukup baik membawa Ram mempersembahkan salah satu pertunjukkan terbaik minggu ini.
Score: 7/10
Vote 09: Warren Antig – Shout (Disturbed)
Warren kembali dengan penampilan standard-nya. Sayangnya, minggu ini Warren tidak mampu merubah penampilan standard-nya menjadi sesuatu yang bisa menjadi favorit minggu ini.
Score: 5/10
Vote 10: Toffer Rei – Honestly (Harem Scarem)
Cukup lelah menyaksikan penampilan tiga rocker secara berturut – turut. Tapi suara serak khas Toffer mampu kembali menghidupkan suasana. Tapi tampaknya ada beberapa gangguan pitch saat cowok satu ini berusaha mengjangkau nada nada tinggi.
Score: 7/10
Vote 11: Jenni Rawolle – Inseparable (Natalie Cole)
Jenni keliatan banget salah milih lagu minggu ini yang tampaknya bakal bikin posisinya jadi rada rawan. Penampilan yang terlalu tua dan sama sekali ga menunjukkan sesuatu yang spektakuler minggu ini.
Score: 3/10
Vote 12: Daryl Cellis – Superstar (Usher)
Si cowok manis kembali dengan penampilan yang biasa aja. Sedikit ada peningkatan tapi kembali masih belum bisa dibilang baik untuk menjatuhkan peserta peserta kuat lainnya.
Score: 6/10
And the result is:
Yang masuk di jajaran Bottom Three di minggu spektakuler perdana ini adalah: Kid Camaya, Sue Ellen & Jenni Rawolle.
Kid & Sue are safe…
Jenni must say goodbye to the Idol stage. Terlalu awal memang untuk Jenni, tapi bagaimanapun satu orang harus keluar. See u again next week on the top 11 show.
Vote 01: Mae Flores – You Oughta Know (Alanis Morisette)
Mae benar benar tampil untuk menang, dengan aransemen yang pas, cewek satu ini membawakan lagu ini dengan sangat baik dan nyaris tanpa cela. Kualitas suara yang dihasilkannya pun sangat jelas dan terkontrol dengan baik. Salah satu penampilan juara minggu ini.
Score: 8/10
Vote 02: Penelope – Alone (Heart)
Wow… gue bisa membandingkan penampilan Penelope dengan saat juara American Idol Carrie Underwood menyanyikan lagu ini. Cewek satu ini juga udah bisa dibilang pro bangetz… penampilan juara abiss…
Score: 8/10
Vote 03: Robby Navaro – One Last Cry (Brian McKnight)
Robby kembali menunjukkan kepiawaian falsettonya dalam lagu ini. Dengan memilih lagu yang cukup punya tingkat kesulitan yang tinggi ini, sekali lagi Robby menunjukkan dirinya sebagai salah satu peserta cowok terkuat di kompetisi ini.
Score: 8/10
Vote 04: Kid Camaya – Ordinary People (John Legend)
Lumayan tapi cukup forgettable juga. Kid masih menunjukkan kualitas vokalnya yang jernih dan ber-power tapi selebih dari itu penampilannya minggu ini masih belum sekuat peserta yang telah tampil sebelumnya.
Score: 6/10
Vote 05: Jayanne Bautista – A Natural Woman (Aretha Franklin)
Jayanne membawakan lagu ini dengan cukup sexy.. Pas banget dan cukup menghangatkan suasana.
Score: 7/10
Vote 06: Gretchen Espina – Respect (Aretha Franklin)
Sebenarnya ini adalah pemilihan lagu yang cukup baik buat Gretchen, tapi kenapa yah masih terkesan agak biasa aja dan forgettable.
Score: 5/10
Vote 07: Sue Ellen – Survivor (Destiny’s Child)
Suara Sue sebenarnya cukup berkarakter, penampilannya minggu ini juga cukup menunjukkan peningkatan dari minggu minggu workshop kemarin. Sue tampaknya masih harus memperbaiki geraknya diatas panggung yang masih terlihat agak kaku sedikit.
Score: 5/10
Vote 08: Ram Chavez – With Arms Wide Open (Creed)
Ram kembali dengan penampilan yang rock abis… pemilihan lagu yang cukup baik membawa Ram mempersembahkan salah satu pertunjukkan terbaik minggu ini.
Score: 7/10
Vote 09: Warren Antig – Shout (Disturbed)
Warren kembali dengan penampilan standard-nya. Sayangnya, minggu ini Warren tidak mampu merubah penampilan standard-nya menjadi sesuatu yang bisa menjadi favorit minggu ini.
Score: 5/10
Vote 10: Toffer Rei – Honestly (Harem Scarem)
Cukup lelah menyaksikan penampilan tiga rocker secara berturut – turut. Tapi suara serak khas Toffer mampu kembali menghidupkan suasana. Tapi tampaknya ada beberapa gangguan pitch saat cowok satu ini berusaha mengjangkau nada nada tinggi.
Score: 7/10
Vote 11: Jenni Rawolle – Inseparable (Natalie Cole)
Jenni keliatan banget salah milih lagu minggu ini yang tampaknya bakal bikin posisinya jadi rada rawan. Penampilan yang terlalu tua dan sama sekali ga menunjukkan sesuatu yang spektakuler minggu ini.
Score: 3/10
Vote 12: Daryl Cellis – Superstar (Usher)
Si cowok manis kembali dengan penampilan yang biasa aja. Sedikit ada peningkatan tapi kembali masih belum bisa dibilang baik untuk menjatuhkan peserta peserta kuat lainnya.
Score: 6/10
And the result is:

Yang masuk di jajaran Bottom Three di minggu spektakuler perdana ini adalah: Kid Camaya, Sue Ellen & Jenni Rawolle.
Kid & Sue are safe…
Jenni must say goodbye to the Idol stage. Terlalu awal memang untuk Jenni, tapi bagaimanapun satu orang harus keluar. See u again next week on the top 11 show.
0 Commentz:
Posting Komentar